Misalnya saja ada Lagu romantis juga bisa menjadi lagu pengiring saat makan malam bersama kekasih atau mungkin hanya sekedar untuk lagu pengantar tidur. Berikut 10 lagu akustik paling romantis yang pernah ada versi. Daftar Lagu Akustik Paling Romantis. 1 Lagu Cinta kan membawamu Cinta kan membawamu masuk ke dalam daftar 10 lagu akustik paling romantis bagi pasangan karena lagu ini dinyanyikan oleh dua master musik Indonesia yaitu mas Ahmad dani dan ari laso di era 90-an. 2 Lagu Sempurna Lagu ciptaan Andra and The backbone ini sudah tak asing lagi di telinga banyak penikmat musik Indonesia.